UNLEASHED - Akan Segera Rilis "Odalheim"

Legendary Swedish viking/death masters UNLEASHED akan segera merilis album terbaru mereka "Odalheim" pada 20 April di Eropa dan 24 April di Amerika via label Nuclear Blast Records.CD ini diproduseri oleh Fredrik Folkare dan direkam di Chrome Studio,Swedia.
untuk artwork cover "Odalheim" masih sama seperti 3 album sebelumnya dibuat oleh Sebastian Ramstedt,Konsep dari "Odalheim" diambil dari sebuah buku dengan title yang sama yang merupakan buka kesukaan dari bassist/vocalist UNLEASHED-Johnny Hedlund yang belum selesai dibaca olehnya.

"Odalheim" track listing:
01. Fimbulwinter
02. Odalheim
03. White Christ
04. The Hour Of Defeat
05. Gathering The Battalions
06. Vinland
07. Rise Of The Maya Warriors
08. By Celtic And British Shores
09. The Soil Of Our Fathers
10. Germania
11. The Great Battle Of Odalheim

CD UNLEASHED sebelumnya "As Yggdrasil Trembles" telah terjual 600 copy di US dalam minggu pertama rilis. CD ini menempati posisi No.85 di Top New Artist Album (Heatseekers) chart,sebagai best-selling album by new and developing artist.

UNLEASHED's current lineup:
Johnny Hedlund: Bass, Vocals
Tomas Måsgard: Guitar
Fredrik Folkare: Guitar
Anders Schultz: Drums

Rise Of The Maya Warriors with lyric:

Comments